unsur kebahasaan teks sejarah Bandung lautan api​

Berikut ini adalah pertanyaan dari evaamrdnn pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Unsur kebahasaan teks sejarah
Bandung lautan api​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Berdasarkan Kaidah Kebahasaan Dilihat dari kaidah kebahasaannya, teks cerita sejarah" Bandung Lautan Api “ memiiki beberapa ciri kebahasaan seperti verba dan nomina, penggunaan konjungsi, dan nominalisasi. Selain itu, dilihat dari ejaan dan penggunaan tanda baca. Yang akan saya analisis adalah sebagai berikut :Penggunaan konjungsiKonjungsi temporal yang digunakan pada teks cerita sejarah "Bandung Lautan Api diantaranya : selanjutnya (pada kalimat " Selanjutnya TRI bersama rakyat melakukan perlawanan secara gerilya dari luar bandung " ), kemudian, dansetelah (pada kalimat " Bandung Lautan Api kemudian menjadi istilah yang terkenal setelah peristiwa pembakaran tersebut. ").Ejaan Secara keseluruhan ejaan pada setiap kalimat sudah cukup baik, karena tidak terdapat kesalahan penulisan kata pada teks ini.Penggunaan tanda baca Penggunaan tanda baca pada teks ini sudah cukup baik, karena tidak ada kesalahan dalam penggunaan titil(.), koma(,), ataupun penggunaan tanda kutip ("...”). niafasya1. Ambisius

Penjelasan:

maaf kalau salah

assalammualaikum

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bimamahendr615 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Dec 21