42. Bacalah teks berikut!Sultan Iskandar Muda memerintah Kerajaan Aceh pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari rickymahesa83 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

42. Bacalah teks berikut!Sultan Iskandar Muda memerintah Kerajaan Aceh pada tahun 1607-1636. Pada masa
pemerintahannya. Kerajaan Aceh mencapai puncak kejayaannya dan memiliki wilayah
kekuasaan hingga ke Semenanjung Melayu. Tata pemerintahan masyarakat Aceh yang
dikembangkan oleh Sultan Iskandar Muda masih berlaku hingga sekarang. Beliau wafat
pada tahun 1636.
Apa informasi yang kamu dapatkan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Informasi yang saya dapatkan sebagai pembaca yaitu Bagaimana Sultan Iskandar muda memerintahkan kerajaan Aceh.

Penjelasan:

Pada teks tersebut menyatakan bahwa Sultan Iskandar muda adalah Tokoh utama yang menggambarkan bagaimana pelaksanaan dan pengendalian beliau selama menjadi seorang pemimpin di Kerajaan Aceh. Dan dikarenakan kepemimpinan nya yang sangat besar sehingga saat ini tata pemerintahanya masih dikembangkan oleh masyarakat Aceh. Sultan Iskandar muda ini dapat dijadikan tokoh terpenting dan menjadi panutan bagi masyarakat Aceh. Sekian

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sindirahelpanjaitan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21