yan pinter buat puisi, sini bantubuatkan puisi berjudul "pohon kehidupan".

Berikut ini adalah pertanyaan dari dellaainurridha pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yan pinter buat puisi, sini bantubuatkan puisi berjudul "pohon kehidupan". jadi tema nya kehidupan yyh makasih sebelum nya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban

Aku butuh udara segar, aku butuh pepohonan, paru-paruku lembab, paru-paruku gersang. Aku butuh udara segar, aku butuh pepohonan dadaku sesak, dadaku terbakar.

Oh pohon-pohon kehidupan, pohon-pohon kenyataan, ranting-ranting menopang beban, daun-daun hijau bermekaran. Tumbuhlah tinggi menjulang, tumbuhlah bagi rumah kabut dan burung-burung liar.

Akar-akar merambat ke dalam tanah, menyimpan air, menyimpan kehidupan. Jiwa dan pikiran menjadi segar. Pohon-pohon harus terus tumbuh di jaman yang semrawut, jangan biarkan habis di tebang, hutan-hutan tak boleh lagi terbakar, tak boleh lagi di aniaya dan di remehkan.

Aku butuh udara segar, aku butuh pepohonan, mimpi-mimpi ku embun pagi dan aroma batang-batang kayu menjalar ke dalam dalam rumah, menggantikan udara busuk karena polusi begitu meriah pesta pora di jalan kota.

Aku butuh udara segar, aku butuh pepohonan, tumbuhlah tumbuh jangan lagi di tebang. Mimpi-mimpiku anak-anak bermain di antaranya sambil dendangkan lagu semesta alam dan mereka tumbuh bersama dalam perpaduan hidup yang sempurna.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh williamcerolus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Aug 21