SinarKarya: Rian ArdianiDi sudut hitam ituKulihat betapa tajam sinarmuMenusuk hati

Berikut ini adalah pertanyaan dari wowow39 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

SinarKarya: Rian Ardiani
Di sudut hitam itu
Kulihat betapa tajam sinarmu
Menusuk hati dan jiwaku
Namun apa daya
Ketika kucoba menangkapnya
Sinar itu menghilang bagai ditelan badai
Hari ini pun meredup
Bagai malam ditinggalkan sang rembulan
Tak ada harapan
Tak ada sinar
Dan sinar itu tak akan kembali

4.Bagaimana suasana yang tergambar dari puisi tersebut?
Jawab:
5. Apakah maksud larik terakhir puisi tersebut?
Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4.suasananya putus asa

5.maksudnya orang tersebut merasa tidak memiliki harapan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nrlan36013 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Aug 21