1. SEBUTKAN CIRI-CIRI RAGAM DALAM SEBUAH DEBAT2. JELASKAN APA YANG

Berikut ini adalah pertanyaan dari aditamad3 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. SEBUTKAN CIRI-CIRI RAGAM DALAM SEBUAH DEBAT2. JELASKAN APA YANG DIMAKSUD PUISI LAMA DAN PUISI BARU BERIKAN CONTOHNYA UNTUK PUISI LAMA

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.•Menggunakan kata atau istilah yang non figurative.

•Manggunakan kalimat-kalimat efektif.

•Menghindari bentuk persona atau pengakuan dengan tujuan untuk menjaga objektivitas.

2.Puisi baru adalah puisi yang tidak terikat oleh pengaturan dalam penciptaan puisi

Puisi lama adalah puisi yang masih terikat oleh persajakan, pengaturan larik dalam setiap bait, dan jumlah kata dalam setiap larik, serta musikalitas

contoh puisi LAMA yaitu MANTRA

semoga bermanfaat:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pujasanayanti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Aug 21