Melansir Reuters, menurut para ilmuwan terkait apakah wabah akan terus

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rullyspeed1 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Melansir Reuters, menurut para ilmuwan terkait apakah wabah akan terus menyebar, tergantung pada efektivitas langkah-langkah pengendalian yang dilakukan. Tapi, untuk dapat menahan epidemi dan mengubah gelombang infeksi, langkah-langkah pengendalian harus menghentikan penularan setidaknya 60 persen kasus. Korban tewas akibat wabah corona virus tercatat lebih dari 1000 orang, dengan lebih dari 1.000.000 orang terinfeksi di seluruh dunia, sebagian besar di China. Makna kata epidemi pada penggalan tek tersebut adalah …. *A. Keadaan yang berhubungan dengan penyakit
B. Faktor-faktor yang dapat memengaruhi penyakit
C. Penyakit menular yang berjangkit dengan cepat di daerah yang luas
D. Ilmu yang mempelajari tentang pola penyebaran penyakit​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

C. Penyakit menular yang berjangkit dengan cepat di daerah yang luas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putriwardirahayu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21