buatlah peta pemikiran (mind mapping) terkait sejarah perkembangan bahasa Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari wahdaratu01 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

buatlah peta pemikiran (mind mapping) terkait sejarah perkembangan bahasa Indonesia di dalam Kongres Bahasa Indonesia II hingga X.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Mid Mappingnya terlampir

PEMBAHASAN

Mind Mapping (Mapping; Peta, Mind; Pikiran) merupakan suatu kerangka yang dapat berbentuk bangun apapun yang didalamnya terkandung ringkasan mengenai suatu konsep bahasan. Dalam membuat Mind Mapping, kita harus menuliskan hal hal yang penting saja misalkan topik bahasan, tanggal terjadinya bahasan, dan isi bahasan secara ringkas. Nah, mengenai perkembangan Bahasa Indonesia dalam kongres Bahasa ada 10 kongres yang terjadi yaitu kongres I - X. Masing masing kongres memiliki bahasan yang berbeda. Saya akan menuliskan dari yang pertama sampai yang kelima saja :

1) Kongres I

  • Kongres ini terjadi selama 3 hari di Solo yaitu dari tanggal 25 sampai 27 Juli 1938. Pokok bahasannya yaitu mengenai gagasan untuk mengubah dan memperbaiki tata bahasa yang masih kental akan bahasa Melayu Riau.

2) Kongres II

  • Kongres ini terjadi selama 5 hari di Medan yaitu dari tanggal 28 Oktober sampai 2 November 1954. Pokok bahasannya yaitu mengenai PUEBI yang berwawasan nusantara.

3) Kongres III

  • Kongres ini terjadi selama 6 hari di Jakarta yaitu dari tanggal 28 Oktober sampai 3 November 1978. Pokok bahasannua yaitu mengenai kemajuan yang dialami oleh Bahasa Indonesia setelah adanya pengubahan pengubahan tertentu.

4) Kongres IV

  • Kongres ini terjadi selama 6 hari di Jakarta yaitu dari tanggal 21 November sampai 26 November 1983. Pokok bahasannya yaitu mengenai langkah pengembangan lanjutan Bahasa Indonesia agar dapat digunakan secara baik dan benar.

5) Kongres V

  • Kongres ini terjadi selama 8 hari di Jakarta yaitu dari tanggal 27 Oktober sampai 3 November 1988. Pokok bahasannya yaitu mengenai persembahan Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa.

PELAJARI LEBIH LANJUT

DETAIL JAWABAN

  • Kelas : 10
  • Mapel : Bahasa Indonesia
  • Materi : Sejarah Perkembangan Bahasa Indonesia
  • Kode Kategorisasi : 10.1
  • Kata Kunci : mind mapping, sejarah perkembangan bahasa Indonesia, Kongres Bahasa Indonesia

#SolusiBrainly

Mid Mappingnya terlampirPEMBAHASANMind Mapping (Mapping; Peta, Mind; Pikiran) merupakan suatu kerangka yang dapat berbentuk bangun apapun yang didalamnya terkandung ringkasan mengenai suatu konsep bahasan. Dalam membuat Mind Mapping, kita harus menuliskan hal hal yang penting saja misalkan topik bahasan, tanggal terjadinya bahasan, dan isi bahasan secara ringkas. Nah, mengenai perkembangan Bahasa Indonesia dalam kongres Bahasa ada 10 kongres yang terjadi yaitu kongres I - X. Masing masing kongres memiliki bahasan yang berbeda. Saya akan menuliskan dari yang pertama sampai yang kelima saja :1) Kongres IKongres ini terjadi selama 3 hari di Solo yaitu dari tanggal 25 sampai 27 Juli 1938. Pokok bahasannya yaitu mengenai gagasan untuk mengubah dan memperbaiki tata bahasa yang masih kental akan bahasa Melayu Riau.2) Kongres IIKongres ini terjadi selama 5 hari di Medan yaitu dari tanggal 28 Oktober sampai 2 November 1954. Pokok bahasannya yaitu mengenai PUEBI yang berwawasan nusantara.3) Kongres IIIKongres ini terjadi selama 6 hari di Jakarta yaitu dari tanggal 28 Oktober sampai 3 November 1978. Pokok bahasannua yaitu mengenai kemajuan yang dialami oleh Bahasa Indonesia setelah adanya pengubahan pengubahan tertentu. 4) Kongres IVKongres ini terjadi selama 6 hari di Jakarta yaitu dari tanggal 21 November sampai 26 November 1983. Pokok bahasannya yaitu mengenai langkah pengembangan lanjutan Bahasa Indonesia agar dapat digunakan secara baik dan benar.5) Kongres VKongres ini terjadi selama 8 hari di Jakarta yaitu dari tanggal 27 Oktober sampai 3 November 1988. Pokok bahasannya yaitu mengenai persembahan Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa.PELAJARI LEBIH LANJUTapa yang dimaksud peta pikiran? https://brainly.co.id/tugas/1027675Melengkapi peta pikiran berdasarkan informasi yang ada dapat dilihat di brainly.co.id/tugas/24012934Membuat peta pikiran Pertempuran Medan Area dapat dilihat di brainly.co.id/tugas/23789899DETAIL JAWABANKelas : 10Mapel : Bahasa IndonesiaMateri : Sejarah Perkembangan Bahasa IndonesiaKode Kategorisasi : 10.1Kata Kunci : mind mapping, sejarah perkembangan bahasa Indonesia, Kongres Bahasa Indonesia#SolusiBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Exology01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21