Resapan air biopori yang ditanam saat musim hujan memudahkan tanah

Berikut ini adalah pertanyaan dari amandatry614 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Resapan air biopori yang ditanam saat musim hujan memudahkan tanah menyerap air. Alat. ini juga memberi dampak baik bagi lingkungan hidup karena memanfaatkan sampah organik. Volume sampah rumah tangga dapat berkurang bila sebagian besar dikumpulkan dan dijadikan alat resapan air. Bahan organik tersebut akan memberi nutrisi pada tanah.1. Ide pokok paragraf tersebut adalah

A. alat baru untuk lingkungan hidup
B. alat resapan air dari sampah
C. bahan organik pemberi nutrisi pada tanah
D. resapan air biopori memudahkan tanah menyerap air​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. resapan air biopori memudahkan tanah menyerap air

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zahiranadifa75 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Jan 22