Kalimat berikut yang mengandung aspek “di mana” adalah ... A.

Berikut ini adalah pertanyaan dari tristan12331 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kalimat berikut yang mengandung aspek “di mana” adalah ...A. Ir. Soekarno, Moh. Hatta, dan Dr. Radjiman Wedyodiningrat dipanggil ke Dalat,
Vietnam
B. Mengumumkan bahwa Indonesia harus ikut perang dengan Amerika Serikat
C. Kunjungan biasa antarnegara karena pada saat itu Indonesia dibawah kekuasaan
Jepang
D. Konsultasi tentang Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Opsi A. Ir. Soekarno, Moh. Hatta, dan Dr. Radjiman Wedyodiningrat dipanggil ke Dalat, Vietnam.

Penjelasan:

Aspek "di mana" berarti menunjukkan tempat tujuan. Di jawaban A, disebutkan bahwa Ir. Soekarno, Moh. Hatta, dan Dr. Rajiman akan pergi ke Dalat (salah satu kota yang berada di Vietnam).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FitriNurAulia24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Dec 21