Apa makna dari ria,asa,hanyut,gelora,membahana,pecah,terjaga,tekad,giat,angan,motivasi dan jeraMoho dijawab yahPlissssss

Berikut ini adalah pertanyaan dari juliana190712 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa makna dari ria,asa,hanyut,gelora,membahana,pecah,terjaga,tekad,giat,angan,motivasi dan jeraMoho dijawab yah
Plissssss

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

-Ria adalah=pamer

-Asa adalah=kepercayaan yang diinginkan

-Hanyut=terbawa oleh arus air contoh banjir

-Gelora=gerakan gelombang yang hebat

-Membahana=bergema:berkumandang

-Pecah=terbelah menjadi berapa bagian contoh gelas yg pecah

-Terjaga= bangun tidur pada malam hari

-Tekat=kemauan atau kehendak

-Giat=rajin

-Angan=pikiran atau ingatan

-Motivasi=dorongan untuk menjadi penyemangat

-Jerawat=tidak mau atau kapok

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh viaunu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 23 Apr 22