Berikut ini yang merupakan contoh kalimat efektif adalah …. * a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari khayyara21 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Berikut ini yang merupakan contoh kalimat efektif adalah …. *a. Kami semua menghadiri pesta rakyat itu.
b. Pada saat gedung kejaksaan agung terbakar yang telah terjadi waktu lalu, dokumen- dokumen penting diselamatkan ditempat yang aman.
c. Untuk apa semua orang- orang harus mengenakan masker?
d. Rapat itu dihadiri oleh beberapa anggota.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

A. Kami semua menghadiri pesta rakyat itu.

penjelasan :

Kalimat efektif adalah kalimat yang dapat mudah dipahami,jelas,dan tidak terlalu panjang.

Detail Jawaban :

MAPEL : BAHASA INDONESIA

KELAS : VII

BAB : -

KODE : -

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BrainlyMuntilan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Mar 22