Berikut ini adalah pertanyaan dari zakiraangelina1 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
1. Perhatikan kalimat berikut! Hadirin yang saya hormati, tanggal 2 Mei telah tiba. Pada tanggal ini sekolah kita memperingati hari Pendidikan Nasional (Hardiknas). Dalam rangka memeriahkan Hardiknas tersebut, sekolah kita mengadakan berbagai perlombaan. Ada lomba pidato, baca puisi, mewarnai, dan paduan suara. Semua murid harus mengikuti perlombaan, paling sedikit dua jenis lomba Kalimat ajakan yang tepat melengkapi pidato tersebut adalah .... Marilah kita junjung sportivitas! b. Marilah kita menjuarai semua lomba! C. Marilah kita kalahkan lawan dengan segala cara! d. Marilah kita hanya menonton acara lomba tersebut!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. marilah kita junjung sportivitas
Penjelasan:
karena sportivitas perlu dalam sebuah pertandingan/lomba jika tidak ada sportivitas pertandingan/lomba itu akan hancur
mksh:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 123banggggg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 07 May 22