Berikut ini adalah pertanyaan dari herniherawati1212 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Ratna : "Langkah apa yang bisa kami lakukan sebagai siswa untuk menghemat energi, Pak?"Pak Samin : "Cara yang paling sederhana adalah jangan membiarkan lampu menyala di siang hari. Cara lain, segera menutup keran air jika bak kamar mandi telah penuh."
Ratna : "Tampaknya cara-cara yang Bapak sebutkan tidak sulit untuk dilakukan. Mungkin hanya butuh kesadaran dan kebiasaan untuk selalu melakukannya."
Pak Samin "Betul. Kita memang perlu menjadikan sikap menghemat energi sebagai kebiasaan."
Dalam kutipan wawancara di atas, disebutkan langkah-langkah i dilakukan oleh seorang ..
BANTU JAWAB KAK
Ratna : "Tampaknya cara-cara yang Bapak sebutkan tidak sulit untuk dilakukan. Mungkin hanya butuh kesadaran dan kebiasaan untuk selalu melakukannya."
Pak Samin "Betul. Kita memang perlu menjadikan sikap menghemat energi sebagai kebiasaan."
Dalam kutipan wawancara di atas, disebutkan langkah-langkah i dilakukan oleh seorang ..
BANTU JAWAB KAK
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Siswi (Ratna) dan gurunya (Pak Samin)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh windachoirunisa9074 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 25 Jul 22