puisi cita citaku menjadi pengusaha​

Berikut ini adalah pertanyaan dari delovajodana pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Puisi cita citaku menjadi pengusaha​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Puisi adalah karya sastra. Puisi pada dasarnya terikat bait, rima, irama, baris dan sebagainya meski saat ini ada jenis puisi modern yang bebas sebab tidak terikat rima, irama dan lain sebagainya.

» Pembahasan

Berikut ini adalah contoh puisi mengenai cita-cita menjadi pengusaha yang sukses. Contoh puisi berikut ini menggunakan rima pada tiap lariknya.

Menjadi pengusaha adalah impianku

Maka sejak dini aku belajar dengan giat

Agar cita-citaku tak sekedar hanya niat

Kelak akan terwujud semua harapanku

Aku berjanji pada diri kelak akan sukses

Punya usaha banyak di sini dan di sana

Punya banyak uang membantu mereka yang merana

Karena sukses tiada arti jika tak berguna bagi sesama

Aku sungguh ingin jadi pengusaha

Maka aku berjanji akan giat berusaha

Sebab aku yakin tak ada yang sia-sia

Pasti Tuhan menjawab segala doa

Penjelasan:

#maafkalausalah

#mogamembantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh galihoktaviano321 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Apr 22