Minggu lalu adikku berulang tahun. Aku ingin memberikan kado istimewa

Berikut ini adalah pertanyaan dari nirvanwiranata pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Minggu lalu adikku berulang tahun. Aku ingin memberikan kado istimewa untuknya. Oleh karena itu, sepulang dari sekolah aku mampir ke toko elektronik untuk membeli beberapa komponen bel suara burung Aku sengaja merangkai komponen bel suara burung pada malam hari, saat adikku sedang tidur. Begitu selesai, aku membungkus rapi bel tersebut menggunakan kertas kado bergambar aneka robot. Kado Istimewa itu kecil, mungil, dan cantik. Aku lalu meletakkan kado itu di telapak tangan Willy, adikku Saat subuh, Willy tiba-tiba terbangun dan berteriak, "bu, aku terlambat ke sekolah, nih! Burung kutilang sudah berkicau, Bul Dia selalu bertengger di pohon mangga saat jam tujuh pagi , Bul" Aku dan ibu segera masuk ke kamar Willy Kulihat Willy masih berselimut di tempat tidurnya. "Lihat jam dinding, Dik," kataku. Jam masih menunjukkan pukul setengah lima pagi Ibu menarik selimut Willy. Adik manja itu pun bangun. Suara kicauan burung berhenti Willy dan ibu mencari sumber suara burung Ternyata, kado pemberianku sempat tertindih bahu Willy Sambil tersenyum manis, Willy membuka kado itu. "Oh, pantas saja terdengar kicauan burung. Aku tidak sengaja menekan bel ini." Kami pun tertawa. soal : makna kata komponen pada cerita tersebut..... a. perangkat elektronik b. rangkaian listrik c. permainan d. alat alat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

b. rangkaian listrik

Penjelasan:

maaf kalo salah ;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh noviarealmec20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Jun 22