Bagaimanakah peluang kewirausahaan bidang ternak unggas pedaging?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari abidnasy1974 pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimanakah peluang kewirausahaan bidang ternak unggas pedaging?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Budidaya unggas petelur dan pedaging yang berada di Indonesia adalah sudah pasti sangatlah menguntungkan.

Penjelasan:

Hal ini dikarenakan seluruh wilayah di Indonesia sangat suka dalam mengkonsumsi daging unggas seperti ayam dibandingkan dengan ikan. Selain gemar dikonsumsi oleh masyarakat, kebutuhan akan daging ini juga semakin meningkat dengan meningkatnya jumlah penduduk yang ada di Indonesia. Sehingga, apabila kita membuat sebuah usaha budidaya unggas petelur maka akan membuat kita mendapatkan keuntungan dari peluang usaha yang ada.

#jadikan jawaban yang tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DenaDhan22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Jun 22