Berikut ini adalah pertanyaan dari viccamaruqoriah pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
pertanyaan:
1. Q : Siapakah nama panjang Tuanku Imam Bonjol?
A : Nama panjang tuanku imam bonjol adalah Imam Bonjol Peto Syarif
2. Q: Dimanakah Tuanku Imam Bonjol lahir?
A : Lahir di Sumatera Barat
3. Q : Kapan Imam bonjol lahir?
A : lahir pada Tahun 1772
》Pembahasan
Cara menuliskan kembali informasi teks
- Perhatikan judul dalam teks
- Tentukan gagasan pokok setiap paragraf dalam teks
- Kembangkan gagasan tersebut menjadi paragraf baru dengan kata katamu sendiri
- saat menuliskan kembali, perhatikan keruntutan dan kesesuaian informasi yang kamu baca.
- Yeay! selesai! setelah itu kamu sunting teks kamu sesuai dengan PUEBI (Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia)
membuat pertanyaan sesuai dengan 5W 1H.
kamu pasti pernah mendengar 5W 1H. Apa itu ya? Colourz akan menjelaskan!
5W ialah :
- What (Apa)
- Who (siapa)
- When (kapan)
- Why (mengapa)
- Where (dimana)
dan 1 H adalah
- How (bagaimana)
nah, mungkin agak susah kamu memahami 5W 1H. Colourz punya singkatan nih. Namanya 'adiksimba'.
A => Apa
Di => dimana
K = kapan
si => siapa
m => mengapa
ba => bagaimana
answer by Colourfulway ♡
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 23 Apr 22