Keadaan Cuaca di Indonesia Sedap hari ada berbagai keadaan cuaca yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari adawiyahrabiatul5876 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Keadaan Cuaca di IndonesiaSedap hari ada berbagai keadaan cuaca yang dapat terjadi. Keadaan cuaca yang
dapat kita rasakan di Indonesia antara lain cuaca panas cuaca cera
cuaca hujan cuaca sejuk dan cuaca berangin keadaan cuaca tersebut bergant-
gan dipengaruhi oleh unsur cuaca. Unsur cuaca terdiri dari suhu lingkungan, angin
tekanan udara kelembapan udara, curah hujan sinar matahari, dan kondisi awan.
Perubahan unsur cuaca, akan memengaruhi keadaan cuaca. Sebagai contoh
saat suhu lingkungan menurun menjadi lebih rendah udara akan menjadi lebih
dingin. Keadaan cuaca yang awalnya cerah dapat berubah menjadi berawan. Jika
tiba-tiba hujan turun keadaan cuaca yang awalnya berawan berubah menjadi
hujan
Saat cuaca panas atau cerah, apa yang kamu rasakan? Ya. Saat cuaca panas
atau cerah sinar matahari akan terasa panas atau hangat. Selain itu, langit terlihat
ditutupi awan yang berlapis tipis-tipis Angin bertiup dengan tidak kencang.
Saat cuaca berawan sejuk atau berangin, apa yang kamu rasakan? Pada cuaca
tersebut, udara terasa lebih dingin dan lembap Biasanya, cahaya matahari tidak
terasa panas karena langit tertutup awan-awan yang tebal dan bergerombol. Saat
cuaca hujan, udara semakin terasa dingin karena air hujan turun dari langit. Langit
pun terlihat lebih gelap.

A.apa kalimat pokok pada pragraf pertama?
B.apa pokok pikiran/ide pokok pada prgram pertama?
C.apa kalimat pokok pada pragraf kedua?
D.apa pokok pikiran /ide pokok pada pragraf kedua
Mohon bantu ya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teman-teman pasti pernah mengalami cuaca buruk atau cerah.

Pada materi kelas 3 SD tema 5 ini, akan dibahas empat jenis cuaca yang ada di Indonesia.

Sebelum mengetahui tentang cuaca di Indonesia, teman-teman perlu tahu pengertian dari cuaca.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), cuaca adalah keadaan udara pada suatu tempat tertentu dengan jangka waktu terbatas.

Sedangkan menurut pengertian lain, cuaca merupakan suatu keadaan udara di wilayah tertentu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ijuna5462 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22