dari mana saja kamu bisa mengetahui info tentang bencana alam​

Berikut ini adalah pertanyaan dari joko6424137 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Dari mana saja kamu bisa mengetahui info tentang bencana alam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contoh berita tentang bencana alam!

Jawaban

Pendahuluan

Teks Berita adalah teks yang berisi informasi mengenai peristiwa-peristiwa yang terjadi. Teks berita ini memiliki struktur yakni orientasi, peristiwa dan sumber berita. Di dalam teks berita terdapat unsur yang sangat penting yakni 5W1H (What, Who, Why, When, Where & How).

Pembahasan

Berikut adalah contoh teks berita mengenai benca alam.

Gempa dengan kekuatan 7.4 SR mengguncang kota Palu, Donggala dan Sigi pada 28 September 2018. Gempa ini menurut catatan sejarah bukanlah kejadian pertama. Bahkan di tahun 1898, di tempat yang sama tercatat pernah terjadi tsunami yang tak kalah hebatnya.

Gempa 2018 ini memakan korban sebanyak 1.780 jiwa sementara ratusan ribu lainnya mengungsi. Penyebab gempa adalah adanya aktifitas dari patahan Palu Koro yang memang melintasi wilayah Sulawesi Tengah. Aktifitas patahan ini menyebabkan munculnya getaran hebat yang kemudian disusul bencana tsunami setinggi 1,5 meter serta fenomena likuifitas yang menelan habis satu kampung.

Bencana ini merupakan pukulan telak bagi Indonesia, terlebih karena pemerintah masih sibuk mengusahakan pemulihan di Lombok setelah gempa yang terjadi Juli lalu.

Pelajari lebih lanjut:

1. Materi tentang teks berita yomemimo.com/tugas/3453509

2. Materi tentang contoh teks berita yomemimo.com/tugas/4326450

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

Detil Jawaban

Kode           : 7.1.3

Kelas           : 1 SMP

Mapel          : Bahasa Indonesia

Bab             : Berita

Kata Kunci : Bencana, Alam, Teks, 5W1H

\boxed{{\rm{\color{black}{ Answer By: lfi }}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 27 May 22