32. Kegiatan lomba cerdas cermat dimulai pukul 08.00 di aula

Berikut ini adalah pertanyaan dari marwahmardhiah pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

32. Kegiatan lomba cerdas cermat dimulai pukul 08.00 di aula SDN Sejahtera. Lomba berlangsung dengan lancar. Para peserta menunjukkan kemampuannya. Angka demi angka diperoleh para peserta. Lomba berakhir pukul 14.00. Lomba dimenangkan oleh SD Harapan Indah. (...).Kalimat yang tepat untuk melengkapi laporan tersebut adalah ...

A. Sebelum dimulai, ketua panitia menyampaikan laporannya. B. Para pemenang lomba mendapat hadiah piala dan piagam dari Bapak Camat C. Peserta lomba berusaha menjadi yang terbaik dalam lomba cerdas cermat tersebut. D. Ketua panitia memberikan penghargaan khusus kepada Bapak Camat.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kalimat yang tepat untuk melengkapi laporan tersebut adalah B. apakah pemenang lomba mendapat hadiah piala dan Piagam dari bapak camat

⏩ Pembahasan

================================

Teks Laporan

=> teks laporan merupakan teks yang berisikan hasil dari pengamatan observasi. teks laporan biasanya disebut juga sebagai Teks LHO ( Laporan Hasil Observasi ). biasanya teks laporan tuh berisikan hasil hasil yang benar ( fakta ) dari pengamatan. Ciri ciri Teks Laporan:

  • Biasanya berisikan laporan
  • Biasanya bersifat objektif
  • Ditulis dengan benar/sesuai dengan kenyataan

Detail Jawaban

  • Kelas: VII
  • Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
  • Bab: 4 - Teks LHO
  • Kode soal: 1
  • Kode kategori: 7.4.1
  • Kata kunci: Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks laporan diatas adalah.....

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh samuelchris8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 28 Apr 22