20. Perhatikan kalimat-kalimat berikut ini! 1. Dalam bekerja, ayah Tio

Berikut ini adalah pertanyaan dari vikaauliaa34 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

20. Perhatikan kalimat-kalimat berikut ini! 1. Dalam bekerja, ayah Tio dibantu oleh 2 orang asisten. 2. Ayah Tio seorang pedagang. 3. Modal ayah Tio dalam berdagang adalah semangat dan ilmu perniagaan. 4. Dia menjual berbagai jenis keperluan rumah tangga 5. Ayah Tio berdagang untuk mendapatkan penghasilan Susunan kalimat-kalimat di atas agar menjadi paragraf yang padu adalah .... a. 4-1-5-2-3 c. 2-4-3-1-5 a. 3 5 b. 1-4-5-3-2 d. 3 - 2 - 1 - 4 - 5 Bacalah penggalan cerita rakyat berikut untuk menjawab soal nomor 21-27!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. 2-4-3-1-5

Penjelasan:

(2) Ayah Tio adalah seorang pedagang.

(4) Dia menjual berbagai jenis keperluan rumah tangga.

(3) Modal ayah Tio dalam berdagang adalah semangat dan ilmu perniagaan.

(1) Dalam bekerja, ayah Tio dibantu oleh 2 orang asisten.

(5) Ayah Tio berdagang untuk mendapatkan penghasilan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andhikawignyaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 09 Jul 22