apa parafansa dengan judul "cita - citaku" di bawa ini

Berikut ini adalah pertanyaan dari Aku11123 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa parafansa dengan judul "cita - citaku" di bawa ini
apa parafansa dengan judul

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Anganku melayang ke masa depan aku ingin menjadi seorang guru , guru tanpa pamrih berbagi ilmu kepada kita , aku ingin dan akan berusaha mencapai cita-citaku , dan tak lelah aku mencari ilmu , dan tak kan aku diam saja , demi mencapai cita-cita ku

Pembahasan

Parafrase adalah mengubah puisi menjadi prosa

puisi merupakan salah satu puisi rakyat , yang memiliki irama,lirik dan Rima , sedangkan prosa adalah karya sastra yang berbentuk cerita , prosa tidak terikat dengan rima , hal itulah yg membedakan puisi dengan prosa

Pelajari lebih lanjut:

yomemimo.com/tugas/17871461

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riwinap31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Apr 22