Dalam membaca puisi perlu memperhatikan intonasi, tanda " v "

Berikut ini adalah pertanyaan dari dominiqueasmarawan pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Dalam membaca puisi perlu memperhatikan intonasi, tanda " v " berguna untuk menunjukan..

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Simbol V, VV, dan VVV merupakan teknik-teknik pada sebuah puisi, dimana ini adalah teknik penyampaian yang mulai dari V lemah, VV sedang, dan VVV kuat

Ketiga teknik tersebut bisa kamu gunakan untuk membangkitkan jiwa sebuah puisi yang disampaikan kepada umum.

Penggunaan tekanan yang kuat ternyata dapat memudahkan pendengar untuk memahami isi, konteks, atau pesan pada puisi yang kamu sampaikan.

arti simbol VVV adalah tanda tekanan baris puisi yang menyiratkan pemberian tekanan secara kaut, sedangkan tanda VV pemberian tekanan sedang, dan V pemberian tekanan lemah.

semoga membantu .

jadikan jawaban terbaik yaa

terimakasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thischrystien dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 May 22