Tolong Cepat Beri Saya Jawaban Nya.1. Jelaskan Yang Dimaksud Tari

Berikut ini adalah pertanyaan dari nashirudin31 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong Cepat Beri Saya Jawaban Nya.1. Jelaskan Yang Dimaksud Tari Kreasi!
2. Mengapa Setiap Karya Tari Tradisional Memiliki Ciri Gerakan Yang Berbeda?
3. Tulislah Ciri-Ciri Gerakan Tari Dari Jawa Timur!
4. Sebutkan Tiga Contoh Tarian Daerah Di Nusantara!
5. Sebutkan Ciri-Ciri Tari Seudati!

Tolong Ya Kak(◍•ᴗ•◍)❤
Jawab Secepatnya Dengan Singkat Dan Benar❤️​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tari kreasi atau kadang disebut tari kreasi Nusantara adalah jenis tarian baru yang koreografinya masih berpijak pada tarian tradisional Nusantara atau tarian yang sudah ada.

2. karena disetiap daerah memiliki adat istiadat atau tingkah laku yang berbeda. Jadi, gerak tari tradisional itu muncul dari aktivitas masyarakat didaerah itu sendiri.

3. Jawa Timur Tari daerah Jawa Timur memiliki ragam gerak yang tegas, berwibawa, pandangan mata tajam, gerak tangan patah-patah, langkah kaki menapak kuat (contoh : Tari Ngremo dan Tari Beskalan). Selain tari Ngremo dan Beskalan ada tari Gandrung Banyuwangen. Ragam gerak tari ini lincah, keras, dan erotis.

4. Tari seudati, Tari saman, Tari tor-tor

5. Ciri khas tari Seudati adalah heroik, gembira, dan kebersamaan.Pada waktu menarikan tari Seudatiseluruh bagian tubuh bergerak.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh carenzbaverly1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 23 Aug 22