1.supaya mendapatkan informasi yang cepat dari sebuah teks dapat dilakukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari imanuelricardotimoti pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1.supaya mendapatkan informasi yang cepat dari sebuah teks dapat dilakukan dengan cara...a. Meringkas bacaan
b. Membaca memindai
c. Membaca dalam hati
d. Membaca nyaring
Bacalah paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 2 dan 3!
Hasil laut seperti karang, teripang, dan kepiting merupakan komoditas ekspor. Oleh karena itu, para nelayan kita harus pandai-pandai dalam membudidayakan dan memanen hasil laut tersebut. Jangan sampai komoditas hasil laut dari luar negeri masuk ke indonesia. Para generasi muda hendaknya ikut memikirkan pembangunan kelautan. Janganlah berpandangan bahwa laut adalah sesuatu yang menakutkan, tetapi harus sebaliknya, laut merupakan sahabat.
2.kata kunci pada paragraf di atas adalah...
a. Hasil laut c. Nelayan
b. ekspor d. Budi daya
3.Gagasan utama paragraf tersebut adalah...
a. Budi daya kelautan perlu diajarkan sejak dini
b. Laut adalah sahabat sejati manusia.
Laut dan isinya perlu diadakan pembangunan
c. Laut dan isinya perlu diadakan pembangunan
d. Hasil laut merupakan komoditas ekspor.
4.Bacalah paragraf berikut!
Kantong plastik juga membahayakan penyu. Di dalam air, kantong plastik yang transparan akan terlihat menyerupai ubur-ubur. Sementara itu, ubur-ubur adalah makanan kesukaan penyu. Penyu akan mengira plastik itu adalah ubur-ubur. Jika penyu memakan plastik tersebut, penyu akan mati.
Simpulan paragraf di atas adalah...
a. Bahaya kantong plastik bagi penyu.
b. Plastik transparan di laut membahayakan penyu karena dikira makanannya.
c. Penyu sangat suka makan ubur-ubur.
d. Penyu suka makan kantong plastik yang transparan di laut.
5.bacalah teks berikut!
Pemerintah masih perlu berjuang terus dalam menghadapi masalah kependudukan salah satu fokus perhatian yang layak diketahui masyarakat mengenai tanggungan beban negara karena banyaknya generasi muda meningkatkan penduduk usia lanjut.
Ide pokok paragraf di atas adalah...
a. Beban negara terhadap beban penduduk.
b. Meningkatkan penduduk usia lanjut di Indonesia.
c. Meningkatkan jumlah generasi muda setelah merdeka.
d. Pemerintah perlu berjuang dalam masalah kependudukan.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.A/B

2.A

3.D

4.A

5.D

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh febrianagriselda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 May 22