Sebutkan empat pekerjaan yang dilakukan oleh masyarakat yang tinggal di

Berikut ini adalah pertanyaan dari novellanovella897 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan empat pekerjaan yang dilakukan oleh masyarakat yang tinggal di daerah pantai​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Nelayan.

2.Petani garam.

3.Pemandu Wisata.

4.Pedagang Ikan.

Penjelasan:

1.Nelayan adalah Pekerjaan mencari ikan di lautan. Para nelayan akan menggunakan perahu kecil hingga besar dan  beragam alat untuk mendapatkan ikan.Ikan-ikan yang didapat nelayan ini akan dijual di pasar sehingga orang - orang yang tinggal di pedesaan hingga kota bisa mendapat ikan laut.

2.Ada juga beberapa orang yang bekerja sebagai petani garam.Para petani garam mengumpulkan air laut dan menjemurnya hingga menjadi garam.Setelah itu, mereka akan memanennya dan menjualnya di pasar.

3.Pemandu wisata bertugas mendampingi wisatawan untuk melihat berbagai tempat indah.Biasanya pemandu wisata akan menjelaskan berbagai hal yang berkaitan dengan tempat yang dikunjungi.

4.Ada juga orang yang berprofesi sebagai penjual ikan.Beberapa wilayah pantai menjadi tempat pelelangan ikan besar hingga tempat menjual ikan-ikan kecil.Karena itu, banyak orang di pesisir menjual beragam olahan ikan kepada para pengunjung.

 

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh altafhafizahmadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22