buatlah isi teks pidato persuasif yang bertemakan pentingnya persatuan dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari stiven39 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Buatlah isi teks pidato persuasif yang bertemakan pentingnya persatuan dan kesatuanNO COPY

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hadirin yang saya hormati,

Negara Republik Indonesia merdeka karena persatuan dan kesatuan. Maka kita harus berterima kasih kepada para pemuda yang pada 28 oktober 1928 telah mengikrarkan satu nusa, satu bangsa, dan satu bahasa. Inilah hakikat persatuan Indonesia.

Persatuan dan kesatuan haruslah dijaga dalam kehidupan bernegara. Karena negara kita dibentuk dari beraneka ragam suku, bahasa, adat istiadat, agama dan budaya. Tentu tak mudah untuk meyatukan perbedaan tersebut. Namun, bukan juga sesatu yang tak mungkin dilaksanakan.

Ada satu peribahasa yang berbunyi, bersatu kita teguh bercerai kita runtuh. Peribahasa ini menggambarkan kepada kita bahwa dengan persatuan dan kesatuan maka negara ini akan utuh, sebaliknya jika kita lebih mementingkan kehendak pribadi dan golongan maka tunggulah, satu saat negara ini hanya akan menjadi sebuah sejarah.

Kita sebagai generasi muda yang merupakan generasi penerus bangsa, hendaknya memupuk semangat persatuan dan kesatuan dari sekarang. Mari kita laksanakan semangat persatuan dan kesastuan di sekolah masing-masing. Hilangkan semangat perbedaan dan perpecahan.space

Penjelasan:

Maaf kl salah

Semoga membantu

Jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadiraanindia534 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 May 22