Pisang tumbuh bengkok karena mengikuti arah............ Thx!!^^

Berikut ini adalah pertanyaan dari CindraPrithalita pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Pisang tumbuh bengkok karena mengikuti arah............


Thx!!^^

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

matahari

Penjelasan:

Pertumbuhan Pisang Mengikuti Arah Sinar Matahari

Pisang menjadi berbentuk melengkung karena pertumbuhannya mengikuti geotropisme negatif yang membuatnya tidak tumbuh mengikuti arah gravitasi.

Pisang justru melawan arah gravitasi dan tumbuh dengan mencari serta mengikuti arah matahari, nih, teman-teman.

Sederhananya, pisang akan tumbuh menjauhi tanah atau tidak tumbuh lurus ke bawah dan justru melengkung ke atas untuk mencari sinar matahari.

Pertumbuhan pisang yang melengkung ke atas ini ternyata disebabkan karena pisang pada awal mulanya ditanam di hutan hujan.

Sesuai namanya, hutan hujan memiliki curah hujan tinggi dengan sinar matahari yang minim atau sedikit.

Padahal, untuk bertahan hidup pisang membutuhkan sinar matahari, nih, Sobat Agri.

itulah sebabnya buah pisang menjadi melengkung karena mencari sinar matahari dari sela-sela pohon yang ada di hutan hujan untuk bertahan hiduphidup

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ardanialviora dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 May 22