apa persamaan dan perbedaan dari kedua organisasi perdagangan tersebutjawab secepatnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari ratukeisya70 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa persamaan dan perbedaan dari kedua organisasi perdagangan tersebutjawab secepatnya ya kak(╥﹏╥)​
butuh bgtt
apa persamaan dan perbedaan dari kedua organisasi perdagangan tersebutjawab secepatnya ya kak(╥﹏╥)​butuh bgtt

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Persamaan dan Perbedaan dari organisasi dagang East India Company (EIC) dan Vereenigde Oostindische Compagnie (VOC)

Persamaan:

  • VOC dan EIC merupakan organisasi perdagangan.
  • VOC dan EIC bertujuan mencari komoditas penting bagi Eropa seperti rempah-rempah
  • VOC dan EIC bersaing untuk mendapatkan kepulauan atau kerajaan tertentu untuk dikuasai komoditasnya
  • VOC dan EIC dikepalai oleh gubernur jenderal sebagai penguasa tertinggi kongsi dagang
  • VOC dan EIC terjebak dalam kasus korupsi dan keserakahan sebagai akibat dari runtuhnya kongsi dagang tersebut

Perbedaan:

  • EIC adalah perusahaan Inggris dengan dana investor yang dilakukan dan didanai oleh pemerintah Inggris di wilayah India
  • VOC adalah perusahaan Belanda yang pada awalnya dibentuk oleh pedagang dan dilakukan di wilayah Hindia Belanda, bukan dari pemerintahan Belanda.



Penjelasan:

East India Company atau yang disebut dengan Perusahaan Hindia Timur Britania, disingkat dengan EIC. EIC merupakan sebuah perusahaan atau kongsi dagang yang didirikan oleh gabungan investor yang diberikan Royal Charter oleh Ratu Elizabeth 1 pada tanggal 31 Desember 1600. Royal Charter merupakan sebuah piagam kerajaan yang diberikan untuk perusahaan yang berdiri sebuah monopoli dalam seluruh perdagangan di Hindia Timur.

Sejarah awal didirikan EIC ketika awal mula Inggris yang terlibat konflik dengan Portugis, sehingga Inggris mengalami kesulitan untuk mendapatkan rempah-rempah dari pasar Libason, sehingga mengharuskan Inggris mencari sendiri ke negri penghasil rempang-rempah. Banyak masyarakat, pelaut, dan pedagang mengadakan pelayaran untuk menemukan rembah-rembah, Pada tahun 1600 Inggris sampai ke India, dan memperkuat kedudukannya di India. Kemudian Inggris membentuk serikat dagang yang diberi nama EIC, awal mula yang hanya bersifat dagangm kemudia Inggris menguasai secara fisik dan politik dan mencapai puncak pertempuran Buxar pada tahun 1756. Tujuan dari didirikan kongsi dagang ini adalah untuk menolong hak dagang di India, dan merebut daerah kekuasaan Belanda yang pada saat itu mencapai Nusantara.

Pelajari Lebih Lanjut

  1. Sejarah VOC yomemimo.com/tugas/14412691
  2. Tanggal didirikan dan dibubarkan VOC dan EIC yomemimo.com/tugas/11884433

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 14 May 22