Berikut ini adalah pertanyaan dari khansakirani5 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Kedatangan Bangsa EropaBangsa yang pertama kali datang di Indonesia adalah bangsa portugis.Kemudian disusul oleh bangsa spanyol.Bangsa Portugis dan spanyol bersaing untuk menguasai perdagangan di Indonesia.
Setelah Portugis dan spanyol sampai di Indonesia Belanda juga berusaha mengikutinya.Pada tahun 1596 orang orang belanda sampai di indonesia.Mereka di bawah pimpinan Cornelis de houtman pada awalnya mereka mendarat di banten dalam kunjungan pertamanya belanda bersikap sombong Hal ini menimbulkan kebencian rakyat Banten
Kunjungan berikutnya dipimpin Jacob van Neck Belanda sudah tidak sombong lagi Hasilnya belanda diterima rakyat banten mereka berhasil melakukan perdagangan.Sejak saat itu banyak pedagang belanda melakukan perdagangan di Indonesia.Kegiatan dagang orang belanda tersebut menimbulkan persaingan di antara mereka.Sementara banyak juga bangsa Eropa lain yang menjadi pesaing pedagang belanda di Indonesia.
Untuk menghindari persaingan dagang.Belanda mendirikan kongsi dagang.Pada tahun 1602 Belanda mendirikan VOC ( Vereenigde oost indische Companige) awalnya markas besar VOC berada di maluku karena kurang strategis markas besar VOC dipindah ke Batavia Gubernur jendral VOC menimbulkan banyak penderitaan bagi penduduk indonesia.VOC telah melakukan monopoli perdagangan yang begitu ketat tindakannya kejam tidak mengenal perikemanusiaan hal ini mendorong timbulnya berbagai perlawanan rakyat di berbagai daerah indonesia

buatlah pertanyaan menggunakan kata APA. DI MANA, KAPAN, SIAPA, MENGAPA, BAGAIMANA

Tolong banget ya kak besok dikumpul
makasih


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

APA nama perusahaan kongsi dagang Belanda?

DI MANA markas pertama VOC?

KAPAN VOC didirikan?

SIAPA gubernur pertama VOC?

MENGAPA VOC Didirikan?

BAGAIMANA bentuk ketidakadilan VOC?

kalo bener tolong jadiin Jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mykomik12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 May 22