apa yg di maksud inti masalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari naylafadli0 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa yg di maksud inti masalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Inti masalah adalah pokok masalah paling penting dalam sebuah cerita.

Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), inti merupakan isi yang paling pokok atau penting, pokok isi, sari, pati, sari pati, bagian konstruksi yang paling bebas atau dominan. Inti masalah adalah isi paling penting dalam suatu permasalahan. Hal ini bisa ditemukan setelah membaca cerita pada bagian komplikasi sampai bagian puncak masalah.

Dengan demikian, inti masalah adalah pokok masalah paling penting dalam sebuah cerita.

Semoga membantu ya :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anggakusma456 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 20 Aug 22