Untuk memperbaiki kondisi uni soviet yang kacau gorbachev memperkenalkan dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari silfiyaatiqoh9809 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Untuk memperbaiki kondisi uni soviet yang kacau gorbachev memperkenalkan dua model kebijakan yaitu glasnost dan perestroika. Ciri khas restrukrurisasi ekonomi gorbachev adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ciri khas dari restrukturisasi ekonomi yang dibentuk oleh Gorbachev adalah negara menyerahkan pengelolaan ekonomi sepenuhnya ke pihak swasta.

Penjelasan:  

Mikhail Gorbachev merupakan seorang presiden Uni Soviet yang meluncurkan sebuah restrukturisasi politik dan juga ekonomi atau dengan nama lain perestroika.

Program ini diluncurkan pada tahun 1985 dan diterapkan pada tahun 1987. Dalam menjalankan program ini presiden Uni Soviet tersebut membuat dua kebijakan ekonomi besar yang bertujuan untuk meningkatkan teknologi dan juga ekonomi di Uni Soviet. Adapun dua kebijakan tersebut adalah :

  • Kebijakan yang bertujuan untuk peningkatan pertumbuhan ekonomi
  • Kebijakan yang berfokus pada penanaman modal.

Pada kebijakan yang dibuat oleh Mikhail Gorbachev memiliki ciri-ciri antara lain sebagai berikut :

  • Hilangnya sistem totaliter Uni Soviet, hal ini karena dihapuskannya partai komunis pada masa kepemimpinannya sehingga legalisasi partai politik sangat terbuka lebar.
  • Kebebasan berbicara, pada kebijakan ini dilakukan untuk pemberantasan korupsi yang terjadi di Uni Soviet dan juga membebaskan para tahanan politik.
  • Penggunaan teknologi semakin meningkat, kebijakan yang menggalakkan penggunaan komputer sebagai salah satu sarana untuk menumbuhkan ekonomi.
  • Terjadinya liberalisasi besar-besaran, karena akibat dari dibukanya investasi negara Barat.

Dari beberapa ciri dari program ini dapat disimpulkan bahwa untuk membangun ekonomi Uni Soviet menyerahkan pengelolaannya kepada pihak swasta dengan membuka investasi bagi negara barat.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang sebab runtuhnya Uni Soviet dapat dilihat pada yomemimo.com/tugas/3406482

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ekaboz17 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jul 22