soekarno dan mohammad hatta pernah di ungsikan dimanapls bng :)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari irdinakhoirunnisa13 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Soekarno dan mohammad hatta pernah di ungsikan dimana
pls bng :)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Soekarno diasingkan ke Ende, Flores pada 14 Januari 1934. Ia diasingkan di sana selama empat tahun (1934-1938). Setelah itu, ia diasingkan ke Bengkulu.

Sutan Sjahrir dan Mohammad Hatta pada tahun 1934 diasingkan ke Boven Digul selama satu tahun. Setelah menjalani masa pengasingan di Boven Digul, keduanya dipindahkan ke Banda Neira.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nuragus2345 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22