Jawablah pertanyaan berikut:1. Apa pengertian rotasi bumi?2. Apa akibat dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari zeli231 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Jawablah pertanyaan berikut:1. Apa pengertian rotasi bumi?
2. Apa akibat dari rotasi bumi?
3. Apa pengertian revolusi bumi?
4. Apa akibat revolusi bumi?
5. Tulislah pengertian garis lintang, garis bujur, dan garis Greenwich!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. rotasi bumi adalah perputaran bumi pada porosnya.

2. akibat rotasi bumi yaitu pergantian siang dan malam.

3. revolusi bumi adalah perputaran bumi mengelilingi matahari.

4. akibat revolusi bumi yaitu pergantian musim dan gerak semu tahunan matahari.

5. garis lintang adalah sebuah garis khayal yang digunakan untuk menentukan lokasi di Bumi yang berpusat pada garis khatulistiwa. Garis lintang yang melingkari bumi dari bagian ekuator hingga ke bagian kutub utara dan bagian kutub selatan.

garis bujur adalah suatu garis khayal yang ditarik dari ujung kutub utara sampai ke kutub selatan yang digunakan untuk menentukan lokasi di bumi pada globe atau peta. Garis bujur menggambarkan lokasi sebuah tempat di timur atau barat Bumi dari sebuah garis utara-selatan yang disebut Meridian Utama.

garis greenwich adalah sebuah suburb di tenggara London yang terkenal sebagai kawasan pelabuhan yang tersohor pada Abad Pertengahan dan sebagai lokasi tempat garis bujur 0 derajat, atau garis imajiner yang membagi dunia menjadi belajah bujur barat dan timur, melintang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yunitakusuma2020 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22