Bagaimana ferdinand dalam memilih bentuk organisasi?

Berikut ini adalah pertanyaan dari dianafransiska1732 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana ferdinand dalam memilih bentuk organisasi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ferdinand memilih bentuk organisasi PT (Perseroan Terbatas).

Pembahasan

Pertanyaan tersebut kurang lengkap, tetapi jika yang dimaksud adalah Ferdinand Ryan yang merupakan CEO dari Goovy, maka organisasi yang dipilih adalah PT  (Perseroan Terbatas).

Ferdinand adalah pebisnis muda yang mengawali karirnya sebagai disc jockey (DJ), Ia dikenal dengan nama panggung DJ Perpi.

Bisnis awal yang dirintis pada tahun 2006 saat duduk di bangku SMA adalah Fortitude yang bergerak di bidang animasi. Kemudian pada tahun 2007 Ferdinand dan ketiga koleganya yaitu Samuel Halim, Liu Jenny, dan Aubrey Julian, mereka mendirikan usaha EO yang diberi nama Groovy.

Groovy berkembang pesat, Ferdinand dan para sahabatnya melebarkan sayap bisnis mereka yakni PT Sahabat Pesta Indonesia yang bergerak di bidang EO (Groovy Party), wedding entertainment, No Eleven Bar, Nikah Online. DAn, PT Kreasi Indonesia yang menangani production house, dekorasi (decoration.id),  animasi (animation.id) serta  Worksop & SPG Management. Dalam organisasi bisnis ini Ferdinand didapuk menjadi Chief Executive Officer Grup Groovy.

Pelajari lebih lanjut

Pengertian PT: yomemimo.com/tugas/3926126

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faizahmihani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 07 Aug 22