Berikut ini adalah pertanyaan dari fauzan121211 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
no ngasal
materi di atas soal membuat kata kata rumit
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Arti kata kata sulit dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia.
-Survei = Teknik riset dengan memberi batas yang jelas atas data, penyelidikan, dan peninjauan.
-Punah = Habis semua hingga tidak ada sisanya dan benar-benar binasa.
-Globalisasi = Prose masuknya sesuatu ke ruang lingkup dunia.
-Ahli = Orang yang mahir atau paham sekali dalam suatu ilmu.
-Penutur = Susunan atau bagian benda tipis digunakan untuk menyadur atau menyalut benda lain.
-Pengaruh = Daya yang ada atau timbul dari sesuatu yang ikut membentuk watak, kepercayaan, atau perbuatan seseorang.
-Generasi = Masa sekalian orang yang kira-kira sama waktu hidupnya (angkatan; turunan).
-Cenderung = Menaruh minat pada keinginan, kasih, dan sebagainya atau suka akan.
-Terancam = Dalam keadaan bahaya.
-Simbol = Lambang.
-Identitas = Ciri ciri atau keadaan khusus seseorang.
-Masyarakat = Sejumlah manusia dalam arti seluas-luasnya dan terikat oleh suatu kebudayaan yang mereka anggap sama.
-Sumber daya = Bahan atau keadaan yang dapat digunakan manusia untuk memenuhi keperluan hidupnya.
Penjelasan:
Kata ada bagian terdasar dan terkecil dalam kebahasaan yang bisa memiliki makna dan arti. Makna kata adalah arti atau makna yang terkandung dalam sebuah kata. Dalam mengetahui makna atau arti kata, kita bisa melihatnya di Kamus Besar Bahasa Indonesia.
Jadikan Jawaban ini menjadi JAWABAN TERCERDAS
#TingkatkanPrestasimu
@NazrilIrham18
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NazrilIrham18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 19 May 22