Warga desa Jomblang mendapatkan pelatihan membatik. Pelatihan itu diadakan oleh

Berikut ini adalah pertanyaan dari kantikadwi2010 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Warga desa Jomblang mendapatkan pelatihan membatik. Pelatihan itu diadakan oleh pemerintah desa Jomblang. Peserta pelatihan adalah ibu ibu PKK dan pemudi desa. Tujuannya untuk menambah ketahuan warga akan kesenian daerah. Pelatihan ini juga di tujukan untuk meningkatkan kesejahteraan warga desa.Kata kunci yang sesuai dengan isi paragraf adalah....
A. Kesejahteraan
B. Pelatihan
C. Warga desa
D. Kesenian

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

B. Pelatihan

Pembahasan

Kata kunci yang sesuai dengan isi paragraf adalah PELATIHAN Opsi B.

  • kata kunci merupakan kata yang sering muncul di dalam sebuah paragraf atau teks. jadi kata kunci yang tepat sesuai dengan isi paragraf diatas adalah PELATIHAN Opsi B.

Intinya, mencari kata kunci itu mudah hanya dengan mengamati teks atau paragraf lalu cara kata yg sering muncul pada paragraf tersebut.

Pelajari lebih lanjut

yomemimo.com/tugas/12773142

yomemimo.com/tugas/710299

yomemimo.com/tugas/3756108

Detail Jawaban

  • Kelas : -
  • Mapel : Bahasa Indonesia
  • Kode Mapel : 1
  • Kata Kunci : pengertian kata kunci

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riwinap31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Jun 22