Berdasarkan gambar sistem reproduksi laki-laki, pernyataan yang paling sesuai adalaha.

Berikut ini adalah pertanyaan dari reallyadg pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berdasarkan gambar sistem reproduksi laki-laki, pernyataan yang paling sesuai adalaha. nomor 3 menunjukkan kelenjar prostat, berfungsi menghasilkan cairan asam yang kaya fruktosa

b. nomor 4 menunjukkan vesikula seminalis, berfungsi menghasilkan cairan basa bernutrisi

c. nomor 6 menunjukkan testis, berfungsi sebagai tempat spermatogenesis

d. nomor 8 menunjukkan uretra, berfungsi menghasilkan lendir untuk pelumasan

e. nomor 9 menunjukkan vas deferens, berfungsi mengalirkan sperma dan urine
Berdasarkan gambar sistem reproduksi laki-laki, pernyataan yang paling sesuai adalaha. nomor 3 menunjukkan kelenjar prostat, berfungsi menghasilkan cairan asam yang kaya fruktosab. nomor 4 menunjukkan vesikula seminalis, berfungsi menghasilkan cairan basa bernutrisic. nomor 6 menunjukkan testis, berfungsi sebagai tempat spermatogenesisd. nomor 8 menunjukkan uretra, berfungsi menghasilkan lendir untuk pelumasane. nomor 9 menunjukkan vas deferens, berfungsi mengalirkan sperma dan urine

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Nomor 1 menunjukkan Vesikula Seminalis/Kantong Sperma

Vesikula Seminalis berfungsi untuk memberikan zat fruktosa pada sperma. Biasanya letak Vesikula Seminalis ada dibawah kantung kemih.

Nomor 2 menunjukkan Kalenjar Prostat

Kalenjar Prostat berfungsi untuk menghasilkan zat alkali pada kelamin. Letaknya ada dibawah Vesikula Seminalis.

Nomor 3 menunjukkan Kalenjar Cowper/Bolbouretra

Kalenjar Cowper berfungsi untuk menetralkan asam di kelamin wanita dan mempermudah gerak sperma.

Nomor 4 menunjukkan Epipidimis

Epipidimis adalah tempat matangnya sperma.

Nomor 5 menunjukkan Skrotum

Skrotum merupakan kulit testis. Biasanya ada 2 otot yang bekerja di skrotum untuk melindungi sperma, yaitu :

1. Otot dartos, berfungsi untuk mengerutkan skrotum

2. Otot kremaster, berfungsi untuk mengatur suhu testis agar sperma tetap dalam kondisi suhu yang normal

Nomor 6 menunjukkan Testis

Testis berfungsi untuk menghasilkan sperma. Dalam testis ada sel yang bernama Tubulus Seminiferus yang berfungsi untuk memproduksi sperma.

Nomor 7 menunjukkan Penis

Merupakan alat kelamin pria yang berfungsi untuk mengeluarkan urine dan sperma.

Nomor 8 menunjukkan Uretra

Jalur keluarnya sperma dan air kencing.

Nomor 9 menunjukkan Vas Deferens

Saluran yang menghubungkan Epipidimis ke Vesikula Seminalis.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VirrMartinn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 11 Aug 22