1) Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan, memiliki ritual yang dilakukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrinovelia202 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1) Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan, memiliki ritual yang dilakukan secara rutin setiap 3 tahun sekali.2) Ritual ini bernama Me’nene.
3) Me’nene dilaksanakan disejumlah lokasi di Kabupaten Toraja Utara.
4) Ritual ini dilaksanakan untuk mengganti pakaian jenazah nenek moyang yang dimakamkan di patane atau makam khas suku toraja.

kesalahan penggunaan ejaan terdapat pada nomor
a.1)
b.2)
c.3)
d.4)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d.4

Penjelasan:

karena nama kabupaten huruf awalnya harus huruf kapital

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thv1219 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 May 22