Contoh kurangnya kesadaran penghargaan terhadap kemajemukan masyarakat indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari rusmadeasafitri3701 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh kurangnya kesadaran penghargaan terhadap kemajemukan masyarakat indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh kurangnya kesadaran penghargaan terhadap kemajemukan masyarakat indonesia yaitu kurangnya sikap toleransi terhadap perbedaan yang terdapat disekitar, kurangnya kebebasan dan pengakuan terhadap kepercayaan dan kebudayaan lain, terjadinya bentrokan dan perang saudara, munculnya sikap etnoseintrisme.

Pembahasan:

Kemajemukan merupakan suatu anugerah dari Tuhan Yang Maha Esa, sebagaimana dalam islam Allah SWT bersabda pada QS. Al-Hujurat 49 yang berisi tentang perintah untuk toleransi dan menghargai perbedaan yang ada. Tuhan menciptakan kemajemukan agar kita dapat mengenal satu sama lain. Namun, justru kebalikannya, adanya kemajemukan membawa dampak yang buruk.

Munculnya sikap etnoseintrisme yang beranggapan bahwa sukunya lebih unggul dari suku bangsa lain, menyebabkan munculnya sikap intolerir, egoisme, bahkan ketidakadilan terhadap golongan tertentu yang bahkan dapat memicu terjadinya perselisihan antar kelompok masyarakat.

Pelajari lebih lanjut

Kemajemukan Masyarakat Indonesia: yomemimo.com/tugas/105604

#BelajarBersamaBrainly#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22