kata-kata yang dianggap penting dalam sebuah paragraf disebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari aurel345 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Kata-kata yang dianggap penting dalam sebuah paragraf disebut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kata-kata yang dianggap penting dalam sebuah paragraf disebut

A. ide pokok

B. rima

C. kata kunci

D. ringkasan

Jawabannya adalah C. Kata kunci.

Pembahasan

Kata kunci adalah kata atau ungkapan yang mewakili konsep yang telah disebutkan. Ciri kata kunci adalah

  1. Terdapat dalam judul iklan.
  2. Kata kunci disebutkan lebih dari satu kali
  3. Kata kunci dapat diungkapkan dalam bentuk gambar.

Ide pokok adalah gagasan yang membangun suatu teks. Ide pokok disebut juga dengan tema.

Rima adalah pengulangan kata yang bisa di awal maupun di akhir sebuah sajak.

Ringkasan adalah teks pendek yang diperoleh dari membaca keseluruhan sebuah teks dan ditulis ulang informasi-informasi pentingnya saja.

Pelajari lebih lanjut

Ciri-ciri kata lanjut dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/12370798

Contoh kata kunci pada sebuah teks dapat dilhat di yomemimo.com/tugas/24411434

Kata kunci pada sebuah iklan dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/12426061

-------------------------------

Detil jawaban

Kelas: V

Mapel: Bahasa Indonesia

Bab: Makanan Sehat (tema 3)

Kode: 5.1.3

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Apr 18