1.tuliskah kembali pengertian pola lantai dan jenisnya menggunakan kalimatmu sendiri!

Berikut ini adalah pertanyaan dari nuryadi131177 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

1.tuliskah kembali pengertian pola lantai dan jenisnya menggunakan kalimatmu sendiri!2.gambarlah pola lantai yang digunakan pada tiap tari di bawah ini!
A.tari serimpi
B.tari sekapur sirih


TOLONG Dijawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) Pola lantai adalah garis dengan bentuk tertentu yang dilalui oleh para penari ketika melakukan gerakan tari, yang membantu para penari memahami formasi tari yang mereka bawakan. Jenis-Jenis Pola Lantai :

1. Pola Lantai Garis Vertikal

Pola lantai garis vertikal, penari membentuk barisan lurus ke arah depan dan belakang.

Jumlah barisan ini bisa satu atau lebih, tergantung pada jumlah penari. Dari pola lantai garis vertikal, kesan yang ditampilkan adalah menyatu dan kuat.

Nantinya, pola lantai garis vertikal juga bisa dikembangkan lagi menjadi pola zigzag dan diagonal.

Pola zigzag adalah di mana posisi penari berselang-seling di sisi kanan dan kiri.

Sedangkan, pola lantai diagonal adalah posisi penari membentuk barisan lurus tetapi menyerong ke kanan atau ke kiri.

2. Pola Lantai Garis Horizontal

Pola lantai garis horizontal ini posisi penari berada dalam satu garis lurus ke arah kanan dan kiri.

Jumlah baris bisa satu atau lebih tergantung pada jumlah penari. Dari pola lantai garis horizontal ini kita akan mendapatkan kesan kebersamaan dan sejajar.

Sama seperti pola lantai garis vertikal, pola lantai garis horizontal juga bisa dikembangkan lagi jadi pola lantai zigzag.

Nantinya, posisi penari bisa berselang-seling ke depan dan ke belakang dalam satu barisan.

3. Pola Lantai Garis Diagonal

Pola lantai garis diagonal, memungkinkan posisi setiap penari berselang-seling secara bergantian ke depan dan ke belakang.

Dari pola lantai ini kita akan merasakan kesan dinamis dan lincah.

Bahkan pola lantai ini bisa divariasikan posisi menyerong, dari kanan depan ke kiri belakang atau kiri depan ke kanan belakang.

Jika ingin lebih rumit, pola lantai diagonal ini juga bisa dikembangkan lagi menjadi pola lantai berbentuk tanda silang (X) dan bentuk pola lantai V.

4. Pola Garis Lengkung

Pada pola lantai garis lengkung, posisi penari akan membentuk setengah lingkaran ke dalam atau ke luar.

Jadi, pola lantai ini akan berbentuk cembung atau cekung, jika dilihat dari depan. Dengan pola lantai jenis ini, kita akan mendapatkan kesan yang lembut.

2) (terlampir)

Jawaban:1) Pola lantai adalah garis dengan bentuk tertentu yang dilalui oleh para penari ketika melakukan gerakan tari, yang membantu para penari memahami formasi tari yang mereka bawakan. Jenis-Jenis Pola Lantai :1. Pola Lantai Garis Vertikal Pola lantai garis vertikal, penari membentuk barisan lurus ke arah depan dan belakang.Jumlah barisan ini bisa satu atau lebih, tergantung pada jumlah penari. Dari pola lantai garis vertikal, kesan yang ditampilkan adalah menyatu dan kuat.Nantinya, pola lantai garis vertikal juga bisa dikembangkan lagi menjadi pola zigzag dan diagonal.Pola zigzag adalah di mana posisi penari berselang-seling di sisi kanan dan kiri.Sedangkan, pola lantai diagonal adalah posisi penari membentuk barisan lurus tetapi menyerong ke kanan atau ke kiri. 2. Pola Lantai Garis Horizontal Pola lantai garis horizontal ini posisi penari berada dalam satu garis lurus ke arah kanan dan kiri.Jumlah baris bisa satu atau lebih tergantung pada jumlah penari. Dari pola lantai garis horizontal ini kita akan mendapatkan kesan kebersamaan dan sejajar.Sama seperti pola lantai garis vertikal, pola lantai garis horizontal juga bisa dikembangkan lagi jadi pola lantai zigzag.Nantinya, posisi penari bisa berselang-seling ke depan dan ke belakang dalam satu barisan. 3. Pola Lantai Garis Diagonal Pola lantai garis diagonal, memungkinkan posisi setiap penari berselang-seling secara bergantian ke depan dan ke belakang.Dari pola lantai ini kita akan merasakan kesan dinamis dan lincah.Bahkan pola lantai ini bisa divariasikan posisi menyerong, dari kanan depan ke kiri belakang atau kiri depan ke kanan belakang.Jika ingin lebih rumit, pola lantai diagonal ini juga bisa dikembangkan lagi menjadi pola lantai berbentuk tanda silang (X) dan bentuk pola lantai V. 4. Pola Garis Lengkung Pada pola lantai garis lengkung, posisi penari akan membentuk setengah lingkaran ke dalam atau ke luar.Jadi, pola lantai ini akan berbentuk cembung atau cekung, jika dilihat dari depan. Dengan pola lantai jenis ini, kita akan mendapatkan kesan yang lembut.2) (terlampir)Jawaban:1) Pola lantai adalah garis dengan bentuk tertentu yang dilalui oleh para penari ketika melakukan gerakan tari, yang membantu para penari memahami formasi tari yang mereka bawakan. Jenis-Jenis Pola Lantai :1. Pola Lantai Garis Vertikal Pola lantai garis vertikal, penari membentuk barisan lurus ke arah depan dan belakang.Jumlah barisan ini bisa satu atau lebih, tergantung pada jumlah penari. Dari pola lantai garis vertikal, kesan yang ditampilkan adalah menyatu dan kuat.Nantinya, pola lantai garis vertikal juga bisa dikembangkan lagi menjadi pola zigzag dan diagonal.Pola zigzag adalah di mana posisi penari berselang-seling di sisi kanan dan kiri.Sedangkan, pola lantai diagonal adalah posisi penari membentuk barisan lurus tetapi menyerong ke kanan atau ke kiri. 2. Pola Lantai Garis Horizontal Pola lantai garis horizontal ini posisi penari berada dalam satu garis lurus ke arah kanan dan kiri.Jumlah baris bisa satu atau lebih tergantung pada jumlah penari. Dari pola lantai garis horizontal ini kita akan mendapatkan kesan kebersamaan dan sejajar.Sama seperti pola lantai garis vertikal, pola lantai garis horizontal juga bisa dikembangkan lagi jadi pola lantai zigzag.Nantinya, posisi penari bisa berselang-seling ke depan dan ke belakang dalam satu barisan. 3. Pola Lantai Garis Diagonal Pola lantai garis diagonal, memungkinkan posisi setiap penari berselang-seling secara bergantian ke depan dan ke belakang.Dari pola lantai ini kita akan merasakan kesan dinamis dan lincah.Bahkan pola lantai ini bisa divariasikan posisi menyerong, dari kanan depan ke kiri belakang atau kiri depan ke kanan belakang.Jika ingin lebih rumit, pola lantai diagonal ini juga bisa dikembangkan lagi menjadi pola lantai berbentuk tanda silang (X) dan bentuk pola lantai V. 4. Pola Garis Lengkung Pada pola lantai garis lengkung, posisi penari akan membentuk setengah lingkaran ke dalam atau ke luar.Jadi, pola lantai ini akan berbentuk cembung atau cekung, jika dilihat dari depan. Dengan pola lantai jenis ini, kita akan mendapatkan kesan yang lembut.2) (terlampir)Jawaban:1) Pola lantai adalah garis dengan bentuk tertentu yang dilalui oleh para penari ketika melakukan gerakan tari, yang membantu para penari memahami formasi tari yang mereka bawakan. Jenis-Jenis Pola Lantai :1. Pola Lantai Garis Vertikal Pola lantai garis vertikal, penari membentuk barisan lurus ke arah depan dan belakang.Jumlah barisan ini bisa satu atau lebih, tergantung pada jumlah penari. Dari pola lantai garis vertikal, kesan yang ditampilkan adalah menyatu dan kuat.Nantinya, pola lantai garis vertikal juga bisa dikembangkan lagi menjadi pola zigzag dan diagonal.Pola zigzag adalah di mana posisi penari berselang-seling di sisi kanan dan kiri.Sedangkan, pola lantai diagonal adalah posisi penari membentuk barisan lurus tetapi menyerong ke kanan atau ke kiri. 2. Pola Lantai Garis Horizontal Pola lantai garis horizontal ini posisi penari berada dalam satu garis lurus ke arah kanan dan kiri.Jumlah baris bisa satu atau lebih tergantung pada jumlah penari. Dari pola lantai garis horizontal ini kita akan mendapatkan kesan kebersamaan dan sejajar.Sama seperti pola lantai garis vertikal, pola lantai garis horizontal juga bisa dikembangkan lagi jadi pola lantai zigzag.Nantinya, posisi penari bisa berselang-seling ke depan dan ke belakang dalam satu barisan. 3. Pola Lantai Garis Diagonal Pola lantai garis diagonal, memungkinkan posisi setiap penari berselang-seling secara bergantian ke depan dan ke belakang.Dari pola lantai ini kita akan merasakan kesan dinamis dan lincah.Bahkan pola lantai ini bisa divariasikan posisi menyerong, dari kanan depan ke kiri belakang atau kiri depan ke kanan belakang.Jika ingin lebih rumit, pola lantai diagonal ini juga bisa dikembangkan lagi menjadi pola lantai berbentuk tanda silang (X) dan bentuk pola lantai V. 4. Pola Garis Lengkung Pada pola lantai garis lengkung, posisi penari akan membentuk setengah lingkaran ke dalam atau ke luar.Jadi, pola lantai ini akan berbentuk cembung atau cekung, jika dilihat dari depan. Dengan pola lantai jenis ini, kita akan mendapatkan kesan yang lembut.2) (terlampir)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alyaagstn21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22