tuliskan arti puisi sunyi karya amir Hamzah

Berikut ini adalah pertanyaan dari gintinganastasya05 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan arti puisi sunyi karya amir HamzahSUNYI

Kuketuk pintu masaku muda
Hendak masuk rasa kembali
Taman terkunci dibela pula
Tinggallah aku sunyi sendiri.

Kudatangi gelanggang tempat menyebung
Masa bujang tempat beria
Kulihat siku singgung menyinggung
Aku terdiri haram disapa...

Teruslah aku perlahan-lahan
Satu rayu hati melipur
Nangislah aku tersadan sadan
Mendengarkan pujuk duka bercampur.

Kudengar bangsi memanggil-mangil
Tersedu sedu dayu medayu
Tersalah aku diri terpencil
Badan dilambung gelombang rindu.

Duduklah aku bertopeng dagu
Merenung kepu mengecup bunga
Lenalah aku sementara waktu
Dalam rangkum kenangan lama.

Rupanya teja serasa kulihat
Suaramu dinda rasakan kudengar
Dinda bersandar duduk bersikat
Aku mengintip ombak berpendan.

Limbau gelombang menyembahkan lagu
Kepada bibirmu kesumba pati
Fikiranku melayang kepada rindu
Walaupun dinda duduk disini

KARYA:@m1r [email protected]

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kesedihan serta kerinduan yang dialami sang penulis atas kepergian sang istri dari penulis

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naufallimbong dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Feb 23