2. Identifikasilah penggunaan tanda koma (,) pada teks tersebut. Sertakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari aikenzahirah pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

2. Identifikasilah penggunaan tanda koma (,) pada teks tersebut. Sertakan bukti kalimat!SECEPATNYA!​
2. Identifikasilah penggunaan tanda koma (,) pada teks tersebut. Sertakan bukti kalimat!SECEPATNYA!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Tanda koma dipakai untuk memisahkan anak kalimat yang mendahului induk kalimat

  • "ladislao Jose biro bersama saudara lelakinya George, seorang kimiawan, mengembangkan ujung pen yang baru"
  • "saat bola pada pulpen berputar, bola akan mengambil tinta dari sebuah cartridge"

Tanda koma dipakai sebelum kata hubung atau konjungsi

  • "tinta tersebut akan mengalir secara kapiler dengan bantuan gravitasi pada bola kecil, kemudian menggelinding untuk melekatkannya pada kertas"

Tanda koma dipakai di belakang kata yang menjadi penghubung antarkalimat.

  • "oleh karena itu, disebut ballpoint pen"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eviananurfa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Jan 23