Peristiwa Pembacaan Teks Proklamasi Sejak Jumat pagi, tanggal 17 Agustus

Berikut ini adalah pertanyaan dari ketqpangkt pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Peristiwa Pembacaan Teks Proklamasi Sejak Jumat pagi, tanggal 17 Agustus 1945, rakyat Indonesia berkumpul di rumah Soekarno. Mereka ingin menyaksikan pembacaan teks proklamasi. Semua orang mempersiapkan pembacaan naskah proklamasi. S. Suhud mempersiapkan bambu sebagai tiang bendera. Sementara itu, Ibu Fatmawati menjahit bendera Merah Putih. "Naskah proklamasi dibacakan pada pukul 10.00 WIB. XSetelah itu, S. Suhud dan Latief Hendraningrat mengibarkan bendera Merah Putih. Pengibaran bendera Merah Putih tersebut diiringi lagu Indonesia Raya yang dinyanyikan oleh semua hadirin. Setelah pengibaran bendera, walikota Suwiryo dan dr. Muwardi turut memberikan sambutan. Seluruh rangkaian acara tersebut disiarkan langsung ke seluruh Nusantara melalui RRI (Radio Republik Indonesia). Pertanyaan Tujuan pembacaan adalah,......... plisssss KK dijawab....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

tujuan dilaksanakannya proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia: Melepaskan diri dari belenggu penjajahan bangsa lain. Bangsa yang bersangkutan dapat hidup sederajat dengan bangsa-bangsa lain.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahmadabdullah14409 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22