setiap informasi dalam teks laporan hasil observasi harus disajikan secara​

Berikut ini adalah pertanyaan dari azkacamilla pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Setiap informasi dalam teks laporan hasil observasi harus disajikan secara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

setiap informasi dalam teks laporan hasil observasi harus disajikan secara objektif dan faktual dengan fakta yang ada yang telah diamati sebelumnya, tidak dibuat-buat atau tidak menurut opini sang penulis, serta dapat dibuktikan kebenarannya.

Penjelasan:

Teks Laporan Hasil Observasi harus disajikan dengan menggunakan bahasa yang jelas, mudah dipahami, dan tidak berbelit-belit. Hal ini dilakukan untuk menghindari kesalahpahaman pembaca kerena di dalam teks laporan observasi berisi penelitian, dan penelitian harus menggunakan bahasa yang jelas.

Teks Laporan Hasil Observasi adalah teks yang berfungsi untuk memberikan informasi mengenai suatu objek atau situasi, setelah diadakannya investigasi atau penelitian secara sistematis.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arisigitpurnomo708 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 23 Feb 23