3. Bacalah teks cerita berikut! Malin Kundang bernasib mujur, ia

Berikut ini adalah pertanyaan dari fajargusti232 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

3. Bacalah teks cerita berikut! Malin Kundang bernasib mujur, ia telah berhasil menjadi saudagar yang kaya raya, la juga menikah dengan seorang wanita yang cantik. Suatu hari kapal Malin Kundang berlabuh di pantai yang merupakan kampung halamannya. Ibunya yang sangat merindukannya segera menemui anaknya. Akan tetapi Malin Kundang tidak mau mengakui ibunya. Ibu Malin Kundang pergi sambil menangis. Tidak lama kemudian Malin Kundang yang durhaka tenggelam bersama kapalnya, Bagaimana karakteritik tokoh Malin Kundang yang terdapat pada teks tersebut?ayo kak pliss bantuin aku kalo bener aku follow nanti + aku kasih jawaban ter cerdas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Durhaka pada orang tua

Penjelasan:

Karena malin kundang tidak ingin dianggap sebagai anak orang miskin oleh istrinya dan warga disekitarnya, Maka ia dengan tega dan sengaja berkata bahwa ibunya adalah orang lain.

Perilaku tersebut dinamakan DURHAKA

#SemogaMembantu

#GanbatteFriends!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arianihenny82 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Jul 22