Setelah membaca bacaan "Tetap Rileks di Kelas" di atas, diskusikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari DEATHINCOMNIG pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

Setelah membaca bacaan "Tetap Rileks di Kelas" di atas, diskusikan pertanyaan-pertanyaan ini dengan teman kalian. Sebelum berdiskusi, catat dahulu jawaban kalian pada buku tulis, ya. Catat pula jawaban teman pada tabel yang kalian buat mengikuti format di bawah ini.1. Mengapa penulis menganjurkan pembaca untuk melakukan peregangan?

2. Ada berapa gerakan peregangan yang dianjurkan penulis? Tuliskan kembali dengan bahasa kalian sendiri.

3. Lakukan gerakan-gerakan peregangan itu dengan teman. Dapatkah kalian melakukan semua gerakan yang dianjurkan oleh penulis? Gerakan mana yang paling mudah dan paling sulit dilakukan?

4. Menurut kalian, apakah penulis telah menuliskan langkah-langkah peregangan dengan baik dan jelas? Penjelasan gerakan mana yang paling sulit dipahami?

5. Apakah kalian telah sepakat dengan bacaan tersebut bahwa peregangan dapat membuat tubuh terasa ringan?​
Setelah membaca bacaan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Mengapa penulis menganjurkan pembaca untuk melakukan peregangan?

Jawaban:

Karena penulis memberikan informasi kepada pembaca bahwa peregangan dapat mengurangi rasa jenuh dan lelah saat di kelas.

2. Ada berapa gerakan peregangan yang dianjurkan penulis? Tuliskan kembali dengan bahasa kalian sendiri.

Jawaban :

Ada empat gerakan peregangan, yaitu :

1.duduk tegak dengan dua tangan bersandar di pinggiran kursi selama 5-8 detik dengan menahan bahu. Lakukan berulang-ulang.

2.Ambil dua buku dalam posisi duduk, angkat buku diatas kepala dan rentangkan. Lakukan berulang-ulang untuk menghilangkan lelah.

3.Berdirilah di samping bangku dan rentangkan kedua tangan keatas kepala dan memiringkan tubuh ke kanan dan ke kiri selama 5-10 detik.

4.Ambil kembali kedua buku kalian, pegang dengan masing masing tangan. Bungkukkan badan ke depan hingga tubuh membentuk huruf L. Lemparkan kedua tangan jauh ke belakang selama 5--8 detik, lalu turunkan lagi.3. Lakukan gerakan-gerakan peregangan itu dengan teman. Dapatkah kalian melakukan semua gerakan yang dianjurkan oleh penulis? Gerakan mana yang paling mudah dan paling sulit dilakukan?

Jawaban :

Gerakan 3 paling mudah dan gerakan 2 paling sulit dilakukan.

4. Menurut kalian, apakah penulis telah menuliskan langkah-langkah peregangan dengan baik dan jelas? Penjelasan gerakan mana yang paling sulit dipahami?

Jawaban :

Penulis menjelaskan dengan baik langkah-langkah peregangan meskipun langkah kedua pembaca harus lebih teliti lagi membacanya.

5. Apakah kalian telah sepakat dengan bacaan tersebut bahwa peregangan dapat membuat tubuh terasa ringan?

Jawaban :

Iya. Peregangan dapat membuat tubuh terasa ringan dan menghilangkan kejenuhan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadamiril316 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 11 Feb 23