3. Salah satu alat komunikasi modern adalah radio Apakah makna

Berikut ini adalah pertanyaan dari dodigalaxy204 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

3. Salah satu alat komunikasi modern adalah radioApakah makna kata radio?

1. apa makna kata surat?


kakak tolong bantu cuman 1 dengan 3 aja kok
no ngasal ya kakak ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

3.Radio merupakan alat komunikasi yang bisa menyampaikan informasi dengan suara dan sinyal, dengan menggunakan gelombang elektromagnetik.

Walau alat komunikasi saat ini makin canggih, radio masih tetap eksis dalam menyampaikan informasi.

Radio ialah sebuah teknologi yang mana dipakai sebagai pengiriman sinyal dengan menggunakan sebuah cara modulasi dan juga dengan menggunakan cara radiasi gelombang elektromagnetik.

1.Arti surat di KBBI adalah: kertas dan sebagainya yang bertulis (berbagai-bagai isi, maksudnya). Contoh: menerima surat dari ayahnya.

Penjelasan:

semoga ada yang membantu

kalau salah silahkan report

terimakasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jubaidahrt2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 04 Aug 22