Sebutkan alat pemenuhan kebutuhan berdasarkan :1.Cara memperolehnya2.Hubungan dengan Barang lain3.Tujuan

Berikut ini adalah pertanyaan dari ciwat6119 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan alat pemenuhan kebutuhan berdasarkan :1.Cara memperolehnya
2.Hubungan dengan Barang lain
3.Tujuan pengunaanya
4.Proses pembuatanya


[TIDAK MENERIMA CANDAAN]


IPS
VII​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Kelangkaan

a) Barang ekonomi adalah baranyang jumlahnya terbatas dan untuk memperolehnya diperlukan pengorbanan

b) Barang bebas adalah barang yang jumlahnya cukup banyak dan mudah diperoleh

c) Barang illith adalah barang yang jumlahnya berlebihan sehingga menimbulkan bencana dan kerugian

2.Hubungan dengan barang lain

a) Barang Subtitusi atau pengganti, yaitu baramg yang biasa menggantikan fungsi benda yang lainnya

b) Barang komplementer atau pelengkap, yaitu barang yang penggunanya saling melengkapi dengan barang yang lainnya

3.tujuan penggunaan nya

a)Barang konsumsi, yaitu barang yang langsung dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan

b) Barang produksi, yaitu barang yang digunakan dalam proses produksi untuk menghasilkan barang lain

4.Proses pembuatan nya

a) Barang mentah atau tidak baku,yaitu barang yang belum mengalami proses produksi

b) Barang setengah jadi, yaitu barang yang telah mengalami proses produksi tetapi masih harus mengalami proses selanjutnya

c) Barang Jadi, yaitu barang yang selesai proses produksinya dan siap digunakan untuk memenuhi kebutuhan

Penjelasan:

Semoga membantu :)

#koreksi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh intankamal2277 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Apr 22